Monthly Archives: July 2021

Lithium Rilis Untitled, Ingatkan Kita Lebih Peduli Dengan Diri

HandmadNews – Tertidur cukup lama sejak terbentuk tahun 2016 silam, Lithium yang digawangi oleh Bintang (Vokal, Gitar), Galant (Gitar), Anggi (Bass, Vokal), Bagus (Drum) akhirnya melepas Single perdananya yang berjudul Untitled. Bintang menjelaskan, Untitled sendiri bercerita tentang gangguan kesehatan mental yang menjebak beberapa orang untuk memilih menggunakan obat-obatan sebagai sebuah penyelesaian dari masalah yang ada. I […]

TMA Dan TXC RIDE Bagi Pangan Untuk Masyarakat Tabanan

HandmadNews – Berbagai cara dilakukan oleh masyarakat untuk membantu sesama saat Pancemi Covid19 terlebih pada PPKM Darurat Jawa – Bali ini. Semua terdampak tidak ada yang tidak terdampak atas kebijakan ini. Minimnya bantuan dari pemerintah, membuat para anak muda Tabanan yang tergabung dalam Tabanan Music Addiction (TMA) melakukan PPKM (Pemberian Pangan Kepada Masyrakat). Kegiatan berlangsung […]

‘Good Karma Movement’, Komunitas Das Kedas Bersihkan Sampah Plastik

HandmadNews – Pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat para pemuda Desa Angantaka untuk peduli akan lingkungan. Tergabung dalam komunitas Das Kedas, mereka melakukan kegiatan pembersihan sungai dari sampah plastik yang berlokasi di Tukad Taman Magendra, Desa Angantaka, Abiansemal, Badung, pada Minggu (18/7/2021) pagi. Dalam kesempatan itu Kadek Basur selaku Koordinator aksi mengatakan, kegiatan tersebut secara spontan […]

Pemuda Sanur Bagi – Bagi Nasi Bungkus

HandmadNews – Para pemuda sanur atau yang sering disebut Sanur Local Boys memiliki cara berbeda untuk membantu sesama saat pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) berlangsung di Kota Denpasar, khususnya di wilayah Desa Sanur. Salah satu aksi nyata dilakukan dengan memborong nasi jinggo para pedagang yang berada di seputaran Sanur hingga Denpasar untuk dibagikan kembali secara […]

Seluruh Masyarakat Badung Terima BLT

HandmadNews – Masyarakat Kabupaten Badung akan mendapat bantuan langsung tunai (BLT) dari pemerintah daerah setempat. BLT akan menyasar seluruh kepala keluarga (KK) yang ada di Kabupaten Badung. Hebatnya, bantuan ini akan diterima langsung dirumah dalam bentuk uang tunai. Kabar gembira ini disampaikan langsung oleh Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta pada rapat Paripurna DPRD Badung […]

Merayakan Hidup ala Nosstress di Album “Istirahat”

HandmadNews –  Pandemi Covid19 tidak membatasi ruang untuk berkreasi. Seperti yang dilakukan unit folk asal Kota Denpasar ini. Disebuah kamar milik sang vokalis dan juga gitaris, Guna Warma mereka merekam dan merampungkan album terbaru yang mereka beri judul “Istirahat”. Tema istirahat sendiri diambil dari single berjudul “Istirahat” yang dirilis tahun 2019. Sebuah apreasiasi dari Nosstress […]

Handmad Bali Tetap Buka Secara Online

HandmadNews – Mengikuti dan menghormati aturan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat Jawa – Bali yang diatur dalam, Inmendagri No 16 Tahun 2021, SE Gubernur Provinsi Bali No 10 Tahun 2021 dan SE Wali Kota Denpasar No. 180/389/hk/2021 yang mengatur tempat usaha non esensial harus tutup. Handmad Bali dengan sadar melakukan penutupan toko offlinenya, tetapi […]

Gde Mudra Padukan Pop Punk Dengan Idiom Pewayangan

HandmadNews – Bali tidak ada habisnya menghadirkan band – band berkualitas dan unik, kali ini hadir unit Pop Punk berbahasa Bali dari Tampaksiring, Gianyar, bernama Gde Mudra.Terbentuk pada akhir 2020 silam dengan Tresnajaya (vokal), Batu (drum), Boki (Gitar), Gading (gitar), dan Kuro (Bass). Yang unik dari band ini adalah, beberapa dari mereka merupakan sekaa wayang, […]

Krisna Tak Gengsi Jualan Nasi Betutu

HandmadNews – Kebanyakan orang menikmati masa muda (remaja) dengan kebebasan. Bahkan, tak sedikit yang kebablasan hingga melakukan hal-hal atau perilaku negatif. Namun berbeda dengan I Made Krisna Januariawan. Remaja berusia 18 tahun ini justru mengisi waktunya dengan berjualan nasi bungkus ayam betutu. Tak ada istilah gengsi pada dirinya. Waktu muda diisi dengan hal yang positif dan […]

Baningayah Muak Dengan Para Politikus

HandmadNews – Muak akan kondisi politik yang terjadi di negeri ini, unit Raprock Hardcore berbahasa Bali asal Kota Denpasar, Baningayah menuangkan dalam sebuah lagu berjudul Politikus. Band dengan personil Tutde Giant (Vokal), Yutz (Lead Gitar), Man Danoe (Rhytm Guitar), Donny Ate (Bass) dan Nyoman Monot (Drum) menjelaskan Lagu politikus adalah manifestasi dari sikap acuh masyarakat akan […]